Pada kali ini saya akan memberikan tutorial bagaimana caranya membuat karakter khusus seperti © ® ÷ dan sebagainya. sebelum membuat karater khusus pada contoh diatas kita harus memahami dulu html.
jika anda sudah memahami html pertama buatlah file dengan extensi html lalu edit file tersebut dengan texteditor seperti notepad ++ atau pun sebagainya.
Perhatikan code dibawah ini :

Symbol Code Symbol Code
Ä Ä  ä ä 
Ë Ë  ë ë 
Ä Ï  ä ï 
Ä Ö  ä ö 
Ä Ü  ä ü 
© © 
® ® 
™ 
Spasi   
& & 
» » 
« « 
< &lt; 
> &gt; 
× &times; 
÷ &divide; 
Perhatikan code diatas. lalu tulis di file yang berextensi html. dan lihat hasilnya apakah muncul karakter khusus yang tadi telah kita buat? jika tidak muncul harap perhatikan penulisannya. Baiklah Hanya ini yang dapat saya sampaikan.

0 komentar:

Post a Comment

Visitor yang baik adalah visitor yang meninggalkan komentar.
Dilarang berkomentar yang mengandung :
1. Spamming
2. Tidak Sopan
3. Memancing keributan
4. Porno / link yang mengarah ke suatu website yang tidak pantas dilihat

Silahkan bagi anda yang ingin menambahkan link ke blog ini namun tidak secara berlebihan.

 
Allmywebstfn © 2014 - . All Rights Reserved. Powered by Blogger
Top